19 Nada
Tangga nada kromatik terdiri dari satu oktaf yang di bagi menjadi 12 nada. Tetapi satu oktaf juga bisa dibagi dengan jumlah yang berbeda.
Ada musisi yang bereksperimen dengan membagi oktaf menjadi 19 nada, dan menulis musik menggunakan tangga nada 19-nada ini.
Not berlabel 1 identik dengan C di dalam tangga nada kromatik konvensional dan memiliki jarak satu oktaf. Not yang lain berada diantara celah not pada tangga nada kromatik.
Dan masih banyak yang lain...
Tangga nada adalah sebuah abstraksi musikal. Mereka adalah koleksi not yang dapat dipilih oleh seorang musisi. Contoh tangga nada dalam pelajaran ini adalah sebagian kecil dari berbagai macam tangga nada yang ada.